Resep Alpukat Kocok Segar Mudah dan Pasti Enak
Selain rasanya yang nikmat, alpukat memang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Nah, kalau kamu bosan mengonsumsi buah alpukat begitu saja, kamu bisa membuatnya menjadi alpukat kocok yang lezat, lho!
Alpukat kocok merupakan salah satu minuman...
Resep Opor Ayam Kuah Putih Praktis Buat Menu Lebaran
Makan ketupat dan nasi liwet akan kurang lezat rasanya kalau tidak ada opor ayam kuah putih yang lezat.
Menu olahan ayam satu ini memang selalu menjadi jagoan saat lebaran karena rasanya yang gurih dan...
15 Resep Es Cincau Segar Untuk Buka Puasa
Es cincau adalah minuman yang terbuat dari bahan alami, yang memiliki tekstur kenyal serta lembut. Biasanya, cincau hadir disajikan dengan gula merah dan santan.
Namun, seiring perkembangan zaman, kini sudah hadir berbagai variasi...
Resep Rendang Daging Sapi Mudah dan Gurih
Pasti kamu sudah sangat tidak asing dengan salah satu menu andalan dari rumah makan padang satu ini, bukan? Tidak hanya itu, rendang sapi juga menjadi menu favorit saat lebaran, lho!
Kamu bisa membuatnya kapan saja...
5 Menu Buka Puasa Aneka Olahan Pisang yang Mudah
Setiap mendengar kata berbuka puasa selalu identik dengan istilah, “berbukalah dengan yang manis-manis." Tidak heran bila menu takjil identik dengan sesuatu yang manis, seperti kue. Apalagi, glukosa dalam makanan tersebut akan mengembalikan energi kita.
Salah...
7 Rekomendasi Menu Makan Buka Puasa Sehat
Buka puasa pasti menjadi momen yang kamu paling nanti-nantikan selama bulan suci Ramadan, ya? Namun, untuk menjaga tubuh biar tetap bugar, pastikan berbuka dengan menu makanan dan minuman yang sehat.
Hal tersebut diperlukan karena kamu harus...
8 Menu Sahur Praktis yang Mudah Dibuat Pemula
Selama bulan puasa, pasti kamu sering bingung menentukan menu sahur dan buka puasa. Bila tinggal jauh dari orang tua, terutama buat anak kos, tentu kamu harus menyiapkan menu sahur praktis, bukan?
Soalnya, menu makanan yang...
Resep Kolak Pisang Nikmat Hanya Butuh 2 Bahan
Setelah makan berat, dessert bisa menjadi makanan penutup yang lezat dan membangkitkan mood. Apakah kamu setuju hal tersebut?
Dessert merupakan makanan yang biasanya dihidangkan setelah sajian utama atau dapat dikatakan sebagai hidangan pencuci mulut. Nah,...
Resep Susu Almond Kurma Praktis Buat Takjil Buka Puasa
Memilih menu takjil yang nikmat, sehat, dan bergizi, kadang memang membingungkan. Nah, dari berbagai menu praktis, kami punya rekomendasi minuman yang segar dan menyehatkan, yaitu susu almond kurma.
Menu takjil satu ini cukup praktis dan...
Resep Es Kuwut Kelapa Muda KW, Minuman Segar Buka Puasa
Pasti kamu sudah mulai memikirkan berbagai jenis masakan selama bulan puasa, bukan? Nah, kali ini, kami punya rekomendasi resep es kuwut kelapa yang segar sebagai minuman buka puasa.
Tenang, kalau kamu kesulitan menemukan buah kelapa, kamu...