Airway Pressure Breathcare Atasi Sleep Apnea

0
13377
airway pressure breathcare
sumber : unsplash.com

Sleep Apnea, apa sih itu? Apakah kamu pernah mendengar istilah Sleep Apnea? Kabarnya dengan menggunakan Airway Pressure Breathcare, seseorang dengan Sleep Apnea dapat menjadi lebih terbantu, lho. Kok bisa sih? Yuk kita simak penjelasannya.

Untuk kamu yang tidak tahu apa itu Sleep Apnea,  secara garis besar Sleep Apnea adalah suatu penyakit gangguan tidur yang ternyata memiliki potensi serius ketika pernapasan berulang kali berhenti dan dimulai. 

Ruparupa Banner

Ciri-ciri atau Gejala Sleep Apnea

sulit tidur
sumber: unsplash.com

Ciri-ciri dari Sleep Apnea berupa memiliki dengkuran yang keras ketika sedang tidur, dan merasa lelah bahkan setelah orang tersebut tidur semalaman. Bila kamu kerap merasakan hal itu, mungkin kamu memiliki potensi menderita Sleep Apnea.

Orang dengan Sleep Apnea, memiliki gejala lain selain mendengkur keras. Ada satu ketika saat orang tersebut dapat berhenti bernapas ketika sedang tidur, terengah-engah saat tidur, bangun dan merasa mulut kering, juga sakit kepala pada pagi hari.

Mereka yang memiliki Sleep Apnea  juga kerap kali memiliki kesulitan untuk tidur, atau yang biasa kita kenal dengan sebutan insomnia. Kesulitan memberikan perhatian atau fokus, hingga perasaan mudah marah juga ternyata adalah salah satu gejala dari Sleep Apnea.

Sleep Apnea dapat menyerang siapa saja. Tidak hanya berlaku pada orang dewasa, namun juga anak-anak. Ada pula faktor-faktor tertentu yang dapat meningkatkan risiko seseorang menderita Sleep Apnea.

Baca Juga:   Penyebab dan Dampak Polusi Udara

Seperti, orang dengan berat badan berlebih, yang biasa dikenal dengan obesitas dapat meningkatkan risiko seseorang memiliki Sleep Apnea. Karena, timbunan lemak pada area sekitar saluran pernapasan bagian atas dapat menghalangi pernapasan. 

Seseorang yang memiliki leher lebih tebal, berkemungkinan memiliki saluran pernapasan yang lebih sempit. Amandel atau Adenoid juga memiliki potensi menyumbat jalannya napas, terutama pada anak-anak.

Kabarnya, pria memiliki risiko mengidap Sleep Apnea dua hingga tiga kali lebih tinggi dibandingkan wanita, lho. Namun, wanita juga memiliki risiko lebih tinggi lagi apa bila mereka sudah mulai memasuki masa menopause.

Lalu, kenapa alat ini bisa membantu?

Mungkin sedari tadi, kamu sudah bertanya-tanya terkait alat ini. Airway Pressure Breathcare PAP adalah suatu alat yang berfungsi untuk memberi tekanan udara melalui hidung dan mulut.

Jadi, oksigen yang dibawa dan masuk ke dalam paru-paru bisa lebih optimal. 

 

airway pressure breathcare
SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750 – bisa anda dapatkan di ruparupa.com

Dengan menggunakan alat ini, seseorang yang memiliki Sleep Apnea dapat terbantu dalam kaitannya dengan pernapasan disaat sedang tidur. Sleep Apnea yang kerap kali membuat penderitanya mendengkur saat tidur dapat terbantu. Dengkuran bisa menjadi lebih berkurang, atau bahkan hilang.

Baca Juga:   20 Jenis Pohon Palem untuk Menghiasi Rumah

Terlebih bagi orang-orang yang kerap kali sulit tidur, atau yang mungkin biasa kamu sebut insomnia. Dengan batuan alat ini, tidur kamu bisa menjadi lebih berkualitas. Sehingga akan sangat membantu, bila kamu mudah terbangun pada malam hari saat sedang tidur.

Penggunaan Airway Pressure Breathcare PAP ini ternyata juga mampu mencegah tekanan darah tinggi, lho. Penggunaan alat ini dapat membantu mencegah berbagai penyakit lain bermunculan dalam tubuh.

Memperkenalkan SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750

airway pressure breathcare
SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750 – bisa anda dapatkan di ruparupa.com

Apakah kamu, anggota keluarga, atau teman kamu memiliki salah satu gejala Sleep Apnea? Kamu bisa mencoba untuk menggunakan alat SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750, juga merekomendasikannya kepada mereka.

Alat ini aman digunakan, karena telah memiliki izin edar produk alat kesehatan. SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750 memiliki dimensi 42 x 28 x 16,5 cm, dengan mode CPAP APAP.

Tekanan yang dimiliki alat ini adalah 4-20 cm H2O, juga sudah lengkapi dengan Smart Start / Stop. Maka dari itu, akan lebih mudah untuk kamu gunakan. Tinggi dan rendah pada alat ini juga dapat kamu sesuaikan sehingga akan lebih nyaman untuk penggunaannya.

airway pressure breathcare
SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750 – bisa anda dapatkan di ruparupa.com

Untuk kamu yang ingin membeli alat ini, SoWell Airway Pressure Breathcare Pap Srk-750 dapat kamu beli di ruparupa.com