_________________
verified brand KRISBOW | dikirim oleh Ruparupa |
Untuk meningkatkan keamanan mobil ketika diparkir, Anda dapat menambahkan kunci stir mobil dari Krisbow. Kunci Stir mobil manual masih terbukti efektif untuk melindungi mobil dibandingkan penggunaan alarm mobil. Ideal digunakan untuk Anda yang sering memarkir kendaraannya di tempat umum. Mudah dipasang dan dilepas, dilengkapi finishing krom dengan ketahanan terhadap karat, dan cocok digunakan untuk mobil bertransmisi manual dan otomatis.
Alat ini dapat dipasang pada bagian stir dan dikaitkan hingga bagian pedal. Lengkapi kebutuhan Anda dengan beragam koleksi pilihan di ruparupa.com.