_________________
verified brand FLONAL |
Kegiatan masak-memasak Anda di rumah menjadi lebih menyenangkan dengan Pietra Natura Wajan dari Flonal. Wajan ini hadir dengan penampang yang lebar, memberikan ruang memasak yang lebih besar untuk Anda. Terbuat dari material aluminium yang mampu menyebarkan panas dengan cepat dan merata. Permukaan terluar wajan memiliki lapisan mineral anti lengket untuk mencegah masakan menempel dan menjadi lengket. Dua buah gagang wajan sisi kiri dan kanan memudahkan Anda untuk mengangkat wajan dengan lebih seimbang.