_________________
official store INFORMA |
Aubrey Tempat Tidur Tingkat sangat cocok digunakan untuk Anda yang tinggal di apartemen ataupun hunian minimalis. Dipan tempat tidur ini terbuat dari rangka kayu dengan pengerjaan yang mendetail, sehingga memiliki hasil kokoh dan kuat. Memiliki 2 tempat tidur untuk anak-anak, dimana tempat tidur yang bagian bawahnya dapat dimasukan ke dalam kolong rangka utamanya. Selain itu, tempat tidur ini dilengkapi dengan 3 buah laci penyimpanan di tempat tidur bagian bawah. Set ini juga dilengkapi dengan nakas. Dapatkan berbagai pilihan produk berkualitas lainnya hanya di ruparupa.com.